Uji Kandungan Climbazole dan Piroctone Olamine dalam Menghilangkan Ketombe dengan Metode In Vivo

Authors

  • Nur Aisyah Al-Alin Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Author
  • Elvi Kustiyah Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Author

DOI:

https://doi.org/10.31599/3amfg251

Keywords:

Climbazole, Piractone Olamine, Kulit Ketombe, Shampo, Mikroorganisme

Abstract

Rambut merupakan salah satu bagian tubuh yang cukup penting. Rambut berfungsi memberi kehangatan pada kepala, melindungi kulit kepala dan menambah keindahan pada tubuh. Salah satu perawatan rambut yang paling banyak digunakan adalah shampoo. Pemilihan shampoo yang tepat didasari oleh kondisi rambut dan kulit kepala. Tujuan penelitian ini adalah melakukan uji terkait bahan aktif berupa climbazole dan Piroctone Olamine. Hasil penelitian ini adalah bahan aktif seperti Climbazole dan Piroctone Olamine dapat membantu menghilangkan ketombe pada kulit kepala dan sudah dilakukan pengamatan selama 30 hari untuk mengetahui efek yang timbul pada kulit kepala 

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-05-13