Focus and Scope

Jurnal Sains Teknologi dalam Pemberdayaan Masyarakat merupakan Jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas Teknik Universitas Bhayangkara Jakarta Raya di bawah naungan unit Lembaga Penelitian, Pengabdian Masyarakat, dan Publikasi (LPPMP). Jurnal ini adalah Peer Review jurnal yang memuat artikel-artikel ilmiah yang berupa kajian implementasi dari program pengabdian dan pemberdayaan kepada masyarakat di Indonesia. Diperoleh dari berbagai disiplin ilmu yang dapat dipertanggungjawabkan, bersifat baru serta disebarluaskan secara nasional maupun internasional. Jurnal Sains Teknologi dalam Pemberdayaan Masyarakat menerima manuskrip atau naskah artikel di seluruh bidang keilmuan, kuantitatif maupun kualitatif kedalam format pengabdian masyarakat.