Pengaruh Kreativitas dan Promosi Jabatan Terhadap Peningkatan Produktivitas

Penulis

  • Saharuddin
  • Soehardi

Kata Kunci:

Kreativitas, Promosi Jabatan, Produktivitas Kerja

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kreativitas dan promosi jabatan terhadap produktivitas kerja karyawan di PT. Nusantara Shipping Line. Metode penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan persamaan regresi linier berganda. Populasi berjumlah 155 orang dan sampel diambil dengan menggunakan purposive sampling sebanyak 112 karyawan PT. Nusantara Shipping Line. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kreativitas tidak berpengaruh positif signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan. Promosi jabatan berpengaruh positif signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan. Namun secara bersama-sama kreativitas dan promosi jabatan berpengaruh positif terhadap produktivitas kerja karyawan. 

View Article

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Diterbitkan

2019-05-07

Cara Mengutip

Pengaruh Kreativitas dan Promosi Jabatan Terhadap Peningkatan Produktivitas. (2019). JURNAL ILMIAH MANAJEMEN UBHARA, 1(1). https://ejurnal.ubharajaya.ac.id/index.php/JIMU/article/view/2784

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 > >> 

Artikel Serupa

11-20 dari 35

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.